KBRI Riyadh Sambut KKN Internasional 15 Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Riyadh, Kemendikbudristek --- Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) untuk Kerajaan Arab Saudi menerima manfaat kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) yaitu program pengabdian masyarakat atau Kuliah Kerja Nyata (KKN) Internasional…